Kamis, 10 Februari 2011

Menuju Sholat Khusyu'

Sholat yang khuyu' mampu memclean karat-karat yang ada di dalam qolbi manusia. Apabila hati telah bersih, maka rahmat, nikmat dan hidayah Allah akan mudah datang menghampiri. Al-Qur'an Surat Al-Mukminun ayat 1-2 menegaskan: " Sesungguhnya beruntunglah orang-orang yang beriman.(yaitu) orang-orang yang khusyu' dalam sholatnya". (QS.Al-Mu'minun:1-2).

Untuk menuju sholat kita khusyu ada beberapa kiat:
1).Dimulai dari tempat sholat dan pakaian sholat harus bersih dari Hadast kecil dan hadast besar/berat.

2).Wudhunya harus sempurna baik sunat maupun rukun wudhu (QS.Al-Maidah: 6)

3).Niat Sebelum Sholat.
Hadist Rasulullah SAW : Sesungguh segala perbuatan itu tergantung niatnya.

4).Hati hadir dalam sholat bukan sebaliknya hati kabut pada waktu sholat.

5).Memahmi secara mendalam makna yang dilafadzkan/diucapkan dalam sholat dari Takbir hingga Salam.

5).Adanya rasa pengharapan kepada Allah supaya sholat diterima oleh Allah SWT dan malu apabila lalai dalam mentaati perintah-perintah Allah SWT.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar